HASIL RUMUSAN BATHSUL MASA'IL BULANAN PP ROUDLOTUT THOLIBIN
Sholat adalah ibadah badaniyah yang menjadi tiang agama. Baik tidaknya tingkah laku seseorang tergantung sholatnya.
Kang Qoyyim adalah salah
satu santri PP. Nurudz Dholam yang istiqomah sholatnya, ia selalu melakukan
sholat diawal waktu. Suatu hari ada acara dipondok sehingga membuatnya tidur tengah malam
sampai-sampai ia bangun jam 09.00 pagi. saat bangun ia bingung hendak langsung
sholat shubuh atau menunggu dhuhur. “aduh tebebes, bhejeng dheggiklah
sekalian dhuhur, keng cepon Ustad Yusup mon tak langsung qodho’ terus Dhusah
sampek Bhejeng”
Keesokan harinya ada wali
santri kepondok pesantren dengan tujuan meminta bantuan kepada beberapa santri
untuk mengqodho’ sholat salah satu keluarganya yang meninggal. Kang Qoyyim
bertanya-tanya “ benne mon la mateh tadek kewijiben bhejeng, bhejeng kan ibadah
badaniyah setak bisah egentiaghi?”.
a. Bagaimanakah hukum melakukan sholat qodho’ sebagaimana dalam deskripsi menurut kacamata fiqh ?
Posting Komentar untuk "HASIL RUMUSAN BATHSUL MASA'IL BULANAN PP ROUDLOTUT THOLIBIN"